Benarkah Baking Soda Dapat Memutihkan Gigi Secara Alami?

Cara memutihkan gigi - Memiliki Gigi yang putih bersih dan cemerlang merupakan salah satu idaman bagi setiap orang di dunia. Namun sayangnya tidak semua orang memperhatikan kesehatan gigi sehingga banyak sekali gigi yang akhirnya rusak, berwarna kuning, dll. Lantas bagaimanakah cara memutihkan gigi agar tampak putih bersih dan cemerlang?  Ada yang mengatakan kita bisa memutihkan gigi dengan cara menggunakan backing soda. Apa benar demikian?

Cara memutihkan gigi
Cara memutihkan gigi
Gigi yang tidak terawat akan menjadi tidak putih lagi dan hal ini sangat mengganggu terutama dalam kepercayaan bagi diri seseorang, lantas banyak sekali orang yang berusaha untuk mencari solusi bagaimana cara untuk memutihkan gigi baik dengan cara memutihkan gigi secara alami maupun berkonsultasi dengan pakar kesehatan gigi.  Ada juga yang berusaha mencoba menggunakan produk-produk pemutih gigi yang telah banyak diedarkan dipasaran. 

Pada kesempatan kali ini , kita akan membahas tentang bagaimana cara memutihkan gigi secara alami menggunakan backing soda .

Ternyata Baking soda itu sendiri sudah cukup populer dikalangan masyarakat karena dapat digunakan sebagai bahan Pemutih Gigi. Baking soda juga bisa kita dapatkan dari produk-produk rumah tangga yang ada dan juga pada pasta gigi.

Apakah memang benar baking soda bisa memutihkan gigi? bagaimana cara menggunakannya? dan apakah perlu dicampur dengan bahan-bahan lain seperti buah-buahan yang asam misal jeruk maupun strowberry agar lebih efektif dalam Memutihkan Gigi?.


Perlu kita ketahui bahwa baking soda memang mampu membersihkan noda-noda di permukaan gigi dan mampu membuah gigi terlihat lebih bersih, namun baking soda tidak mampu mengangkat atau membersihkan noda pada gigi yang lebih dalam dan lama menempel pada gigi dan juga mengubah warna gigi.  Untuk menggunakan baking soda itu sendiri pun juga harus berhati-hati karena sifaf baking soda yang bisa merusak email pada gigi. Dan apabila kita mencampurnya dengan jeruk maupun strowberi maka hal ini benar-benar dapat merusak lapisan email pada gigi melalui erosi.

Tetapi bagi anda yang juga ingin mencoba memutihkan gigi dengan menggunakan baking soda maka anda juga harus memperhatikan efek samping pada gusi, gigi dan juga jaringan di dalam mulut lainnya.  Tidak disarankan untuk menggunakan baking soda terus menerus guna untuk memutihkan gigi karena hal ini dapat merusak permukaan gigi bahkan jika anda menggunakan kawat gigi maka jangan terkejut jika suatu hari kawat gigi anda akan terlepas dengan sendirinya.

Bagi anda yang mengalami perubahan warna pada gigi dan anda ingin memutihkan gigi tersebut agar tampak lebih putih , lebih baik anda mengkonsultasikan permasalahan anda dengan ahlinya, dokter gigi. Karena hal ini dapat memberikan jawaban pasti bagi anda tentang perubahan warna yang terjadi pada gigi anda dan bagaimana cara memutihkannya tanpa adanya efek samping di lain hari.  Dan satu lagi yang harus anda ingat bahwa memutihkan gigi secara sembarangan justru akan membuat resiko gigi rusak lebih tinggi.

Untuk lebih jelasnya bagaimana cara memutihkan gigi anda bisa mengunjungi website Klikdokter.com. Terimakasih



cara memerahkan bibir
cara memutihkan gigi dengan baking soda
cara memutihkan kulit
cara memutihkan gigi dengan cepat
cara memutihkan ketiak
cara memutihkan gigi dengan garam

cara memutihkan gigi yang kuning
tips cara memutihkan gigi
Share on Google Plus

About Unknown

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.